Text
Spiritual teaching
Buku ini menawarkan ikhtiar memperbaiki dunia pendidikan nasional dengan menyentuh guru sebagai priorita pertama. Langkah awalnya ditempuh dengan memperkuat kepribadian para guru, agar senantiasa mencintai profesianya dan menegakkan sikap cinta, kasih, serta sayang kepada para anak didik.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain